Event BBW di ICE BSD Serpong merupakam event yang ditunggu-tunggu bagi penggemar buku, terlebih untuk emak-emak yang ingin memborong buku untuk anak-anaknya. Karena satu dan lain hal, Bunda tidak bisa ke sana di awal event. Jadilah Bunda ikutan jasa titip untuk memesan buku dari BBW.
.
Kemarin bukunya datang, salah satu buku adalah buku tentang fireman dengan ada bentuk stir yang bisa digerakkan ke arah kanan dan kiri. Alhamdulillah Emir suka. Dari tadi malam sampai tadi pagi, Emir semangat sekali ketika membaca dan mutar2 stir tersebut. Saat memutar stir nya, Emir bilang "ke kiri dan ke kanan". Wah Emir sudah tau arah kanan dan kiri ya mas. Alhamdulillah...
.
#hari9
#gamelevel6
#kelasbunsayiip
#ilovemath
#matharoundus
Friday, April 6, 2018
Hari 9 Game Level 6 "Arah Kanan dan Kiri"
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment